Polygon Berjaya di Etape Pertama

Polygon Berjaya di Etape Pertama
Para pembalap sepeda peserta lomba Speedy Tour d' Indonesia 2008 melintas di depan Patung Pemuda, Jl Sudirman, Jakarta, Stage 1 Kriteruim Jakarta, Minggu (23/11). FOTO: Angger Bondan/JAWA POS
Hari ini, etape ke-II bakal menempuh jarak Bandung-Cirebon sepanjang 133,2 km.  Jarak tempuh semakin panjang daripada etape I dan akan  diselingi sedikit tanjakan pada awal balapan. "Saya belum pernah melewati jalur etape besok (hari ini, red).  Itupun baru dari buku manual acara.  Strateginya, nanti saya akan membicarakan dengan tim," tutur Timofeev.  Dia berharap dapat mempertahankan jaket kuning itu.

Sayang PSN harus kehilangan salah satu pembalapnya. Antonius Christopher tidak bisa meneruskan lomba kendati berhasil finis. Mahasiswa UK Petra Surabaya itu tak bisa melanjutkan kompetisi karena  terbentur pendidikannya.(vem)
Berita Selanjutnya:
PSIR Ajukan Banding

JAKARTA – Polygon Sweet Nice (PSN) Surabaya mengawali Tour d'  Indonesia 2008 dengan manis.  Salah satu pembalapnya Timofeev Artemiy 


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News