Popularitas Dede Yusuf Tak Jamin Elektabilitas

Rieke-Teten Dinilai Paling Memadai

Popularitas Dede Yusuf Tak Jamin Elektabilitas
Popularitas Dede Yusuf Tak Jamin Elektabilitas
Ricky menjelaskan, ada tiga variabel pada survei yang dilakukan 19-25 November 2012 itu. Yakni, popularitas, kesukaan dan elektabilitas pasangan caon. Margin error dari survei itu adalah 3-5 persen dengan tingkat kepercayaan 95 persen.  

Menurutnya, dari sisi popularitas  sebenarnya Dede Yusuf berada di posisi teratas, yakni 95 persen. Kemudian ada  Rieke (93,4 persen), Aher 92,8 persen, Yance 85,9 persen dan Dikdik 60,8 persen. Sedangkan untuk popularitas cawagub, Deddy Mizwar di urutan pertama dengan 97,5 persen, Teten Masduki (79,3 persen), Lex Laksamana (70,4 persen), Tatang  (65,3 persen) dan Cecep  (60,2 persen).

Dijelaskan juga, pasangan Dede-Lex belum terlalu populer di kalangan grassroot karena hanya tenar di media dan kalangan menengah atas saja. "Ini yang menjadi kelemahan terbesar bagi cagub Dede Yusuf walaupun dukungan dari Partai Demokrat, PAN dan Gerindra, dan  mempunyai popularitas tertinggi," katanya.

Justru Ricky menyebut pasangan Rieke-Teten yang membawa misi perubahan baik penataan pemerintahan yang bersih atau bebas korupsi,  mempunyai kekuatan yang saling memadai.

JAKARTA - Pasangan Ahmad Heryawan-Deddy Mizwar lagi-lagi diunggulkan oleh lembaga survei. Terakhir dari survei tentang Pemilukada Jawa Barat yang

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News