Porsche Meluncurkan Macan EV, Bisa Tempuh Sejauh 784 Km

Namun, jika Macan baru tetap pada kecepatan perkotaan, jangkauannya bisa mencapai 784 km untuk model dasar, sedangkan Turbo bisa melebarkan kakinya hingga 765 km.
Porsche meyakini kepada pelanggannya, bahwa kedua model itu menggunakan platform yang sama, yakni PPE 800V yang baru.
Bagian eksteriornya, mobil ini memiliki kap mesin yang tersampir rendah, dengan sayap yang menonjol diapit oleh set DRL yang khas.
Lampu depan telah digeser ke bawah hingga ke bemper, lampu tersebut menyatu dengan baik ke dalam ventilasi udara.
Lampu belakangnya ramping seolah memeluk seluruh bagian belakang, keseluruhan kendaraan sedikit lebih panjang dan lebih rendah dari model sebelumnya (panjang 4.784 mm, lebar 1.938 mm, dan tinggi 1.622 mm). (Antara/jpnn)
Porsche kembali menambah produk barunya dengan meluncurkan Macan Ev kepada publik, Senin (29/1).
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
- Chery QQ Akan Diproduksi Kembali, Tampilannya Lebih Modern, Lihat nih
- Tip Hadapi Arus Balik Pakai Mobil Listrik, Perlengkapan Ini Wajib Disiapkan
- Mudik Lebaran Naik Mobil Listrik? Cek Lokasi SPKLU Lewat Aplikasi Ini, Lengkap
- Nissan Leaf Generasi Baru Akan Menjelma jadi Crossover, Punya Jangkauan 598 Km
- Sokonindo Tunjukkan Komitmen pada Kendaraan Listrik dan Ekspansi Pasar RI
- VKTR Rilis Laporan Keuangan