Pos Indonesia Maksimalkan Oranger demi Dekati Pelanggan
Selasa, 22 Mei 2018 – 04:48 WIB
Sebagai petugas lini terdepan, mereka akan berkeliling menawarkan produk, menjemput produk bahkan membantu costumer dalam melakukan entry data kirimannya.
“Mereka ini adalah pekerja keras, rajin dan tekun. Kami juga mendorong mereka untuk menjadi agen pos. Dari mitra oranger menjadi agen tentu mereka akan naik kelas dan pendapatan tentunya akan lebih meningkat,” kata Charles. (jos/jpnn)
PT Pos Indonesia (Persero) memaksimalkan peran oranger untuk menggenjot kinerja dan memanjakan pelanggan.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Perluas Layanan Pospay, Pos Indonesia Hadirkan Fitur Transfer Uang Internasional
- Lewat Festival Jelajah Kuliner Nusantara, Kementerian BUMN Dukung UMKM Nasional
- Khusus Pensiunan PNS, TNI, dan Polri, Begini Cara Pengajuan Pinjaman Kopnuspos
- Sambut Imlek, Kemenkominfo Bersama Pos Indonesia Rilis Prangko Tahun Naga Kayu
- Distribusi Bantuan Pangan Cadangan Beras Tahun Ini Makin Canggih
- Pos Indonesia Distribusikan Bantuan Pangan dengan Aplikasi Canggih, Makin Akurat