Positif Virus Corona, Ogah ke Rumah Sakit, Pilih Berobat ke Dukun
Selasa, 12 Mei 2020 – 14:05 WIB

Ilustrasi petugas medis memindahkan pasien Corona ke ruang isolasi. Foto: Antara/Ari Bowo Sucipto
“Yang masuk zona merah penyebaran Covid-19 yakni, Kecamatan Rumpin, Gunung Sindur, Ciseeng, Kemang, Tajur Halang, Bojonggede, Sukaraja, Cibinong, Babakan Madang, Citeureup, Gunung Putri, Cileungsi, Jonggol, Ciawi, Caringin, Tamansari, Ciomas, Ciampea dan Leuwisadeng,” tutur Ade Yasin dalam keterangan.
Sementara itu, data total kasus positif covid 19 di Kabupaten Bogor ada 156 kasus. Sebanyak 20 orang telah dinyatakan sembuh, 11 orang telah meninggal dunia dan 125 orang lainnya masih menjalani perawatan. (all/radarbogor)
Ibu itu dinyatakan positif virus Corona setelah menjalani pemeriksaan mulai dari rapid test dan juga swab test.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Zenal Abidin Kecam Ulah Paman Perkosa 2 Keponakan di Bogor
- Korsleting Listrik di Toko Penjual Petasan Jadi Petaka
- RANS Simba Bogor dan Dewa United Masih Digdaya Hingga Pekan ke-10 IBL 2025
- Pabrik Uang Palsu di Bogor Terbongkar, Pelakunya
- Tempat Produksi Uang Palsu di Bogor Digerebek, Upal Miliaran Rupiah Disita
- Kasus Penyunatan Uang Kompensasi Sopir Angkot di Bogor Masuk Proses Hukum