Posko Mudik Sediakan Pijat dan Karaoke Gratis
Minggu, 28 Agustus 2011 – 09:40 WIB

Posko Mudik Sediakan Pijat dan Karaoke Gratis
Kapolres meminta aparat kepolisian siaga penuh selama arus mudik dan arus balik berlangsung. Sebab, pelayanan ini untuk memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat yang ingin melakukan silaturahmi dan berkumpul bersama keluarga saat lebaran.
Baca Juga:
Sementara itu, jelang hari lebaran, arus mudik yang melintas di Banjarnegara mulai terasa. Sejumlah kendaraan dengan nomor polisi luar kota mulai tampak. Namun diperkirakan puncak arus mudik ini akan terjadi pada hari ini, Minggu (28/8). (oel)
BANJARNEGARA - Pemudik yang melintas di jalur utama Banjarnegara tepatnya di Pos 1 Polres Banjarnegara, Provinsi Jawa Tengah akan mendapatkan pelayanan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku