Potensi Konflik Pilkada Sudah Dipetakan
Selasa, 08 Desember 2009 – 19:14 WIB
Potensi Konflik Pilkada Sudah Dipetakan
Namun demikian, bukan berarti pemerintah menyepelekan potensi konflik yang mungkin timbul. Besok (9/12), Mendagri Gamawan Fauzi menggelar rapat koordinasi persiapan pilkada 2010 di Jakarta, yang akan dihadiri KPUD dari 244 daerah, termasuk dari unsur pemdanya, dan bawaslunya. "Kita juga minta seluruh pemda yang akan menggelar pilkada untuk melakukan pemetaan permasalahan dan potensi konflik serta solusi-solusi yang akan diambil," ujar Sodjuangon. (sam/jpnn)
JAKARTA -- Pemerintah sangat berharap semua pihak terkait sejak sekarang mengawasi proses pendataan pemilih untuk pilkada tahun depan. Para kandidat
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?
- Menjelang Mukernas dan Pelantikan, PP ISNU Gelar Fun Walk Serta Go Green di CFD Thamrin
- KPPI 2025 Siap Digelar, PENEMU Dorong Perempuan Ambil Peran Strategis
- Pemerintah Klaim Tarif Impor Trump dari AS Tak Ganggu Swasembada Nasional
- OTT Dugaan Politik Uang PSU Pilkada Serang, Bawaslu Sita Barbuk Uang & HP
- 5 Berita Terpopuler: Lisa Mariana Dipolisikan Ridwan Kamil, Sejumlah Aset Disita, Fakta Terungkap