Potensi Listrik PLTA Indonesia 75 Gigawatt
Kementerian PU Gandeng Investor Korea Bangun PLTA
Selasa, 02 April 2013 – 08:47 WIB

Potensi Listrik PLTA Indonesia 75 Gigawatt
JAKARTA - Kondisi geografis Indonesia yang memiliki banyak sumber air mengandung potensi listrik sangat besar. Diperkirakan, potensi listrik yang berasal dari tenaga air saja bisa mencapai 75.000 megawatt (MW) atau 75 gigawatt (GW). Namun, potensi yang saat ini memungkinkan untuk dikembangkan baru mencapai 22.000 MW. Investor asing tersebut adalah Korea Midland Power dari Korea Selatan, yang akan membangun PLTA Muaro Juloi di Kalimantan Tengah. "PLTA ini berkapasitas 280 megawatt, dan menjadi PLTA terbesar di Indonesia," terang Djoko. Kapasitas itu jauh di atas PLTA Jatigede sebesar 120 MW.
Potensi besar tersebut disampaikan Menteri Pekerjaan Umum Djoko Kirmanto usai penandatanganan MoU pembangunan PLTA Muaro Julai di Kantor Kementerian PU kemarin (1/4). Potensi tersebut memang sangat besar, dan ironisnya masih banyak masyarakat yang belum bisa menikmati listrik.
Baca Juga:
Hinga akhir tahun 2012, masih ada sekitar 20 persen masyarakat Indonesia yang belum menikmati listrik. Selebihnya telah menikmati listrik dengan kondisi yang beragam. Untuk memompa potensi tersebut, Kementerian PU menggandeng investor asing untuk membangun PLTA.
Baca Juga:
JAKARTA - Kondisi geografis Indonesia yang memiliki banyak sumber air mengandung potensi listrik sangat besar. Diperkirakan, potensi listrik yang
BERITA TERKAIT
- 10 Tahun Hadir, Homedec Kembali dengan Konsep Anyar
- Mendag Buka Suara Soal Isi Kemasan MinyaKita yang Tidak Sesuai Takaran
- Pemerintah Buka Suara Soal Penundaan Pengumuman THR
- Dukung PSBS Biak, PT Freeport Indonesia Salurkan Dana Sebesar Rp 8 Miliar
- Stasiun LRT Jabodebek Dilengkapi Pos Kesehatan Bagi Penumpang
- Di Hadapan Jaksa Agung, Dirut Pertamina Pastikan Pertamax Sesuai Spesifikasi