Potensi 'Perang Saudara' di Final
Minggu, 30 Juni 2013 – 08:50 WIB

Potensi 'Perang Saudara' di Final
DUEL final Brasil versus Italia berpotensi menghadirkan "perang saudara" di lapangan. Yakni, duel yang melibatkan pemain satu klub. Berikut potensi "duel" satu tim di final Piala Konfederasi 2013. Laga final nanti sekaligus menjadi ajang perkenalan bagi Neymar dengan klub barunya, Barcelona. Ini karena Spanyol memang didominasi pemain Barca. Nah, Pique mungkin akan menjadi pemain yang sering bentrok dengan Neymar. Keduanya merupakan bek sayap inti di Barcelona. Karena posisinya yang berlawanan, di mana Alves adalah bek kanan dan Alba di kiri, keduanya bakal sering duel dini hari nanti.
Neymar (Brasil/Barcelona) v Gerard Pique (Spanyol/Barcelona)
Baca Juga:
Dani Alves (Brasil/Barcelona) v Jordi Alba (Spanyol/Barcelona)
Baca Juga:
DUEL final Brasil versus Italia berpotensi menghadirkan "perang saudara" di lapangan. Yakni, duel yang melibatkan pemain satu klub.
BERITA TERKAIT
- Australia vs Timnas Indonesia: Begini Prediksi Bojan Hodak, Debut Manis Kluivert?
- Atletico Madrid Tegaskan tidak Akan Melepas Julian Alvarez, Bantah Terima Tawaran Liverpool
- Ternyata Begini Patrick Kluivert di Mata Pelatih Timnas Australia
- Australia vs Timnas Indonesia: Patrick Kluivert Tak Memedulikan Ini
- Timnas Indonesia Datang, Australia Tak Punya Pilihan
- Australia vs Indonesia: Popovic Tegaskan Socceroos Perlu Bermain Sabar untuk Raih Kemenangan