Power Rangers Rasa Baru Siap Hadirkan Nostalgia
Kamis, 28 Juli 2016 – 06:13 WIB
Menurut Dacre Montgomery, pemeran Ranger Merah atau Jason, tahap tersebut sangat penting. ''Terutama untuk menyempurnakan koreografi. Saya banyak ngobrol dan berdiskusi dengan stuntssehingga adegan yang mereka lakukan sempurna dan pas dengan tokoh Jason,'' ucapnya. Terlebih, adegan action yang dilakukan tidak seragam.
Pemeran Ranger Biru atau Billy, R.J. Cyler, menyatakan, gaya bertarung ranger dipengaruhi karakter masing-masing. ''Semua punya style sendiri. Gerakannya pun tidak dikoreografi secara khusus, refleks saja,'' ucap Cyler yang dikutip dari Collider. Ludi Lin yang memerankan Ranger Hitam atau Zack menjelaskan, action yang ditampilkan merupakan kombinasi beragam bela diri. ''Sangat natural,nggak bakal jadi meme,'' ucapnya.
Meski kehebohan Power Rangers pada pergelaran Comic-Con ''kalah'' dengan panel DC Comics-Warner Bros. dan Marvel Studios, fans tetap antusias menyambut film tersebut. ''Live Facebook eventyang kami lakukan mendapat komentar positif. View-nya juga tinggi, sekitar 20 ribu,'' ucap host MTVJosh Horowitz dalam event Comic-Con. (fam/c7/jan/pda)
LOS ANGELES – Generasi 1990-an pasti mengenal sosok pahlawan pembela kebenaran, Power Rangers yang hadir lewat serial Mighty Morphin Power
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ikut Mencoblos, Raffi Ahmad Imbau Masyarakat Kawal Pilkada dengan Damai
- Linkin Park Bakal Gelar Konser di Stadion Madya GBK, Catat Penjualan Tiketnya
- Seusai Mencoblos, Bimbim Slank Berharap Jakarta Tak Lagi Macet-Bebas Polusi
- Andrean Hadirkan Lagu Cinta Monyet versi Ambyar
- Vanesha Prescilla: Aku Terharu Banget
- Ikut Mencoblos di Pilkada, Ayu Ting Ting Bawa Rombongan Keluarga ke TPS