PP dan PB Nekat Lawan Undang-Undang
Sabtu, 25 Januari 2014 – 15:45 WIB
Ketua umum PB ISSI Edmound Simorangkir menyatakan SEA Games lalu ada dua nahkoda dalam satu kapal. Ada tumpang tindih kepentingan yang tak jelas dari KONI-KOI.
Baca Juga:
"Urgensi penyatuan sudah mepet. Kalau lewat perubahan Undang-Undang kan lama. Padahal even Asian Games sudah September mendatang. Kami minta Menpora bisa menyelesaikan masalah ini sebaik-baiknya," tutur Edmound. (dra/mas)
JAKARTA - Pengurus induk organisasi cabang olahraga (cabor) gerah atas dualisme kepemimpinan olahraga Indonesia. Kemarin (24/1) sebanyak 50 Pengurus
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Struktur Kepengurusan PBSI Periode 2024-2028, Taufik Hidayat Dikabarkan Turun Gunung
- Siapa Pengganti Rafael Struick di Lini Serang Timnas Piala AFF 2024? Shin Tae-yong Buka Suara
- Piala AFF 2024: Shin Tae Yong Bicara Nasib Pemain Abroad, 3 Nama Dipastikan Gabung
- Honda Akhirnya Menurunkan Prototipe RC213V 2025 di Jerez, Bagaimana Hasilnya?
- Begini Perasaan Bintang Bali United Kembali Bertemu Shin Tae Yong
- Piala AFF 2024: Kabar Tak Sedap dari Persiapan Timnas Indonesia, 2 Pemain Cedera