PPATK Diminta Bongkar Rekening Gendut Eksekutif dan Yudikatif

PPATK Diminta Bongkar Rekening Gendut Eksekutif dan Yudikatif
PPATK Diminta Bongkar Rekening Gendut Eksekutif dan Yudikatif
Seperti diketahui, Ketua PPATK M Yusuf mengatakan bukan hanya Angie yang memiliki rekening gendut. Menurut Yusuf, ada 18 nama lain di Badan Anggaran (Banggar) DPR yang memiliki rekening serupa dan mencurigakan.

"Ada, lebih banyak lagi, yang jelas kita kirim ke KPK 18 nama khusus Banggar, di luar Banggar ada," kata Kepala PPATK M Yusuf, Rabu (26/12). (boy/jpnn)

JAKARTA - Ketua DPR Marzuki Alie tampaknya sangat keberatan dengan laporan Pusat Pelaporan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) tentang rekening gendut


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News