PPATK Temukan 86.264 Transaksi Keuangan Mencurigakan
Senin, 20 Februari 2012 – 13:55 WIB

PPATK Temukan 86.264 Transaksi Keuangan Mencurigakan
JAKARTA - Pusat Pelaporan dan Analisa Transaksi Keuangan (PPATK) menemukan ada 86.264 laporan transaksi keuangan mencurigakan (LTKM) pada tahun 2011 hinga awa; 2012.
Demikian disampaikan Kepala PPATK, Muhammad Yusuf, saat menyampaikan pemaparan di hadapan Komisi III DPR di gedung Nusantara II Jakarta, Senin (20/2).
"LTKM bank sebanyak 47.123 laporan dan LTKM non-bank sebanyak 39.141 laporan," kata Muhammad Yusuf.
Sementara itu, lanjut Muhammad Yusuf, ada laporan transaksi keuangan tunai (LTKT) sebanyak 10.494.312 laporan, yang berasal dari 398 perusahaan jasa keuangan (PJK) dan laporan pembawaan keuangan tunai (LPUT) yang diterima dari bea cukai sebanyak 7.127 LPUT.
JAKARTA - Pusat Pelaporan dan Analisa Transaksi Keuangan (PPATK) menemukan ada 86.264 laporan transaksi keuangan mencurigakan (LTKM) pada tahun 2011
BERITA TERKAIT
- Dukung Ketahanan Pangan, Polda Riau Meluncurkan Program P2L
- Seminar dan Workshop Mukjizat Al-Qur’an 2025: Menyingkap Bukti dan Menggali Teori
- Kongres Demokrat, AHY Terharu Mengenang Renville Antonio
- Revisi KUHAP, Akademisi FHUI Sebut Penguatan Dominus Litis Meningkatkan Efektivitas Gakkum
- Kades Kohod & 3 Tersangka Lain Ditahan Bareskrim
- Tokoh Masyarakat: Mau Ramadan, Jangan Saling Serang Soal Pagar Laut Tangerang