PPATK Temukan Transaksi Ratusan Miliar di Proyek Hambalang
Selasa, 23 Oktober 2012 – 13:34 WIB
"Ambil secara cash, lalu enggak tahu ke mana perginya karena tidak pakai bank. Saya sudah kirim laporan Hambalang itu ke KPK. Cukup banyak ya, cuma tidak bisa sebutkan kemana alirannya, " tegas Yusuf.
Sebelumnya, pada Juli 2012 lalu, PPATK juga pernah menyerahkan laporan hasil analisis (LHA) terkait proyek Hambalang ke KPK.
Ketua PPATK, M Yusuf mengatakan, ada dua hingga tiga LHA baru yang diserahkan pihaknya ke KPK. Pelaporan yang sama juga pernah diberikan dan berjumlah 10 laporan. Dari 10 laporan itu terdapat 23 transaksi yang mencurigakan.
Saat itu Yusuf tidak merinci isi LHA tersebut. PPATK, katanya, terus menelusuri transaksi mencurigakan terkait proyek Hambalang. (flo/jpnn)
JAKARTA--Ketua Pusat Pelaporan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) Muhammad Yusuf mengungkapkan, pihaknya menemukan adanya penarikan tunai ratusan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ninik Dorong Sinergitas Multilevel Pulihkan Sukabumi Pascabanjir Bandang
- Reservoir Komunal jadi Inovasi Unggulan PAM Jaya Penuhi Kebutuhan Air Bersih Warga
- Diperiksa Bareskrim Polri Soal Judi Online, Budi Arie Bilang Begini
- Kepala Dinas Kebudayaan DKI Jakarta Dicopot dari Jabatan Imbas Dugaan Kasus Korupsi
- Arahan Komjen Dedi ke Perwira Remaja: Jangan Arogan
- Hakim Tunggal PN Jakarta Utara Tolak Permohonan Nila Puspa Sidarta