PPDB DKI Di Ulang
Selasa, 06 Juli 2010 – 08:11 WIB

PPDB DKI Di Ulang
Wakil Kepala Dinas Pendidikan DKI Ratiyono menyatakan, dengan adanya pergeseran jadwal PPDB tersebut, secara otomatis seluruh proses pendaftaran hingga pengumuman juga mengalami pergeseran. Seperti pada pendaftaran PPDB tahap I yang semula 1 Juli hingga 3 Juli, dalam penjadwalan ulang 6 Juli hingga 8 Juli. Lalu pengumuman PPDB tahap I akan dilaksanakan pada 8 Juli pukul 16.00. Kemudian juga jadwal lapor diri siswa yang lulus PPDB tahap I pada 9 Juli dan 12 Juli bertempat di sekolah tujuan mulai pukul 08.00 hingga pukul 15.00.
Sementara untuk pengumuman tempat yang masih tersedia, direncanakan pada 12 Juli pukul 16.00. Lalu untuk pendaftaran PPDB tahap II pada 13 Juli hingga 14 Juli. Sedangkan untuk pengumuman PPDB tahap II pada 14 Juli. Lapor diri siswa yang lulus PPDB tahap II pada 15 Juli hingga 16 Juli. Seluruh proses PPDB tersebut akan diumumkan di sekolah tujuan secara serentak pada 17 Juli. Hal iu juga berarti rencana masuk pertama tanggal 12 Juli, diundur menjadi 19 Juli. (aak)
JAKARTA -Penjadwalan ulang penerimaan peserta didik baru (PPDB) SMA/SMK pada 6 Juli hingga 8 Juli 2010 mendatang disepakati diulang untuk seluruh
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral
- Kemenkes di Guest Lecture U-Bakrie: Mahasiswa Harus Terlibat Aktif Dalam Kampanye Kesehatan Mental
- 43.502 Siswa Penerima Baru Terima KJP Plus Tahap I 2025