PPG Madrasah Prajabatan di Depan Mata, Ada Kabar Bagus untuk Guru Muda
Kamis, 20 Oktober 2022 – 19:32 WIB

Guru madrasah. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN.com
"Lulusan PPG prajabatan tersebut akan bisa memiliki berbagai keunggulan," ucapnya.
Mereka kata Zain, akan mendapat pendidikan profesi guru sesuai bidang keilmuannya dan mendapat sertifikat pendidik. Namun untuk mengikuti seleksi PPG prajabatan, peserta harus memenuhi sejumlah persyaratan pendaftaran yang diatur dalam juknis.
"Insyaallah, juknis pelaksanan PPG madrasah prajabatan akan segera terbit," pungkasnya. (esy/jpnn)
Dirjen GTK Kemenag menyampaikan kapan PPG Madrasah Prajabatan dibuka, peluang besar bagi guru muda
Redaktur : M. Adil Syarif
Reporter : Mesyia Muhammad
BERITA TERKAIT
- Bimbingan Manasik Haji BSI dan Kemenag Pecahkan Rekor MURI
- 5 Berita Terpopuler: Jadwal Tes PPPK Sudah Keluar, 6 Fakta Terungkap, Komitmen Tegas
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Baik, Honorer Silakan Mempersiapkan Diri, Jadwal Tes PPPK Sudah Keluar?
- Pengumuman, Kemenag Perpanjang Waktu Pelunasan Bipih
- Kemenag Perkuat Tata Kelola Zakat-Wakaf Lewat Tiga Pilar Strategis
- Penjelasan Resmi tentang Kurikulum Berbasis Cinta, Silakan Disimak