PPKM Darurat Diperpanjang, Begini Respons Senator Teras Narang
Selasa, 20 Juli 2021 – 21:46 WIB
“Oleh karena itu, jika tren kasus terus mengalami penurunan maka tanggal 26 Juli 2021, pemerintah akan melakukan pembukaan secara bertahap,” ujar eks Gubernur Kalimantan Tengah ini.
Pemerintah mengaku mendengarkan masukan masyarakat. Selanjutnya pemerintah akan membuka kegiatan ekonomi kembali secara terbatas yang pengaturannya akan dilakukan oleh pemerintah daerah.
Presiden Jokowi pun mengharapkan masyarakat untuk konsisten dan taat pada protokol kesehatan untuk mencegah penyebaran pandemi.(fri/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Anggota DPD RI Teras Narang merespons keputusan Pemerintah tentang perpanjangan PPKM Darurat hingga 25 Juli mendatang.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Harapkan Semua Target Prolegnas 2025 Tercapai, Sultan Siap Berkolaborasi dengan DPR dan Pemerintah
- PKN Membantu Pemerintah untuk Mengentaskan Masalah Stunting
- Sultan dan Beberapa Senator Rusia Membahas Kerja Sama Pertahanan dan Pangan
- Simak, Lomba Karya Jurnalistik Bertema Wajah Hukum Pemerintahan Baru
- Hardjuno Pertanyakan Keseriusan DPR Perihal RUU Perampasan Aset
- Terima Kunjungan Utusan Partai Nahdhoh Tunisia, Sultan: Lembaga Parlemen Adalah Roh Demokrasi