PPKM Level 3 Batal, Muktamar NU Sesuai Jadwal Awal
Selasa, 07 Desember 2021 – 23:15 WIB
jpnn.com, JAKARTA - Pelaksanaan Muktamar ke-34 Nahdlatul Ulama (NU) akan dilangsungkan pada tanggal 23-25 Desember mendatang.
Sekretaris Jenderal PBNU Helmy Faishal Zaini menyatakan pelaksanaan muktamar dipastikan sesuai rencana konferensi besar NU beberapa waktu lalu.
"Sebagaimana hasil munas konbes NU pada September lalu, maka penyelenggaraan Muktamar NU di Lampung pada tanggal 23-25 Desember," kata Helmy saat konferensi pers di PBNU, Selasa (7/12).
Dia menjelaskan pelaksanaan muktamar dilakukan sesuai rencana awal lantaran pemerintah mencabut kebijakan PPKM Level 3 di seluruh Indonesia.
Pemerintah membatalkan pemberlakuan PPKM Level 3 se-Indonesia, Muktamar NU sesuai jadwal Konbes
BERITA TERKAIT
- Pra MLB NU Soroti Jabatan Gus Ipul di PBNU
- Perkumpulan Rabithah Melayu Banjar: Kiai Syarbani Haira Bukan Pengangguran
- Cicit Pendiri Nahdlatul Ulama Prihatin Mendengar Rencana MLB NU
- FGD Pra-MLB NU: PBNU Melanggar Nilai Cinta Kasih & Kesatuan
- Kiai Toni Wanggai Sebut Nahdiyin Papua Kecewa sama PBNU
- Presidium: MLB NU Bukan untuk Membubarkan Organisasi