PPP Buka Penjaringan Wabup Kampar

Ketiga faktor usia, AZ mewakili usia senior sedangkan DA mewakili anak muda sehingga ada sinergi antara keduanya. Dan yang jelas, dengan pengalaman hukumnya dan Aziz dengan background sebagai pengusaha merupakan duet yang bagus, sehingga apapun kegiatan pembangunan akan ada kontrol hukumnya hingga tidak ada masalah.
Sementara itu Ketua Tim Penjaringan dan sekaligus Ketua DPC PPP Kampar Yurmailis Saruji menyatakan, pihaknya memang agak terlambat membuka penjaringan dari Partai lain. Ini disebabkan bahwa mereka menunggu pusat tentang islah partai."Alhamdulillah sudah selesai, makanya tidak ada masalah lagi jika kita membuka penjaringan, karena kita sudah mempunyai kekuatan hukum," ujarnya.
PPP memang hanya akan membuka untuk calon wakil Bupati karena mereka memang sudah punya calon yang akan diusung untuk Bupati yaitu H Aziz Zainal SH, maka calon wakil yang akan dicari adalah calon wakilnya Aziz. (rdh/ray/jpnn)
BANGKINANG - Partai Persatuan Pembangunan (PPP) mulai membuka penjaringan calon wakil Bupati Kampar, Senin (20/6) kemarin. Dasril Afandi SH
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Besok, 621 CASN Kota Mataram Terima SK, Gaji Aman
- Gereja Katedral Bandung Gelar Misa Khusus Wafatnya Paus Fransiskus
- Pembangunan Jateng 2026 Diarahkan untuk Penopang Swasembada Pangan
- 1 Rumah Rusak Berat Tertimpa Longsor di Cianjur
- Pemprov Jabar: Lahan SMAN 1 Bandung Bukan Milik Perkumpulan Lyceum Kristen
- 253.409 Warga Jateng Manfaatkan Program Pemutihan Pajak, Terkumpul Rp61,9 Miliar