PPP Gelar Perhelatan di Jawa Timur
Minggu, 07 April 2013 – 09:56 WIB

PPP Gelar Perhelatan di Jawa Timur
Kemudian, kegiatan kedua akan digelar di Kecamatan Diwek, Jombang pada Senin (8/4) yang dikemas dengan panen raya. "Kegiatan ini untuk membuktikan bahwa PPP juga berkomitmen memperjuangkan nasib para petani. Di hari yang sama, Senin (8/4) sore digelar penandatanganan MoU PPP dengan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terkait pakta integritas antikorupsi dan Badan Narkotika Nasional (BNN) terkait dengan bebas narkoba bagi seluruh kader PPP," ucapnya.
Baca Juga:
Masih di hari yang sama, juga digelar rapat Lembaga Pemenangan Pemilu (LPP) Partai Persatuan Pembangunan di semua tingkatan yang bertempat di Surabaya. Acara ini dalam rangka persiapan untuk menghadapi Pemilu 2014 dengan menargetkan 12 juta pemilih.
Sementara puncak acara harlah akan digelar di Kompleks Syaikhona Cholil Bangkalan pada Selasa (9/4), yang juga menandai setahun menuju pemilu 9 april 2014 ini."Acara puncak harlah ini akan dihadiri ribuan kader PPP dari seluruh Indonesia serta ulama yang selama ini menjadi tulang punggung PPP," sebutnya. (chi/jpnn)
SURABAYA - Partai Persatuan Pembangunan (PPP) selama tiga hari ke depan akan mengadakan acara di Jawa Timur. Dipilihnya, Jawa Timur sebagai tempat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- KKP Gerak Cepat Tangani Paus Terdampar di NTT
- Prediksi Cuaca BMKG, Jakarta Diguyur Hujan Rabu Siang dan Sore
- Pejabat BKN: Sangat Mudah jika Ingin Memberhentikan PPPK
- Hari Kedua Tes PPPK Tahap 2, Jangan Sepelekan Peringatan Profesor Hukum
- BAZNAS dan Ulama Palestina Perkuat Kerja Sama untuk Palestina
- InJourney Hadirkan Tarian Nusantara di TMII, Diikuti 500 Anak Dari Sabang Sampai Merauke