PPP Serius Ingin Koalisi Lagi dengan PKS
Jumat, 19 Oktober 2012 – 17:03 WIB

PPP Serius Ingin Koalisi Lagi dengan PKS
JAKARTA - Namanya politik. Bisa berubah setiap saat, tergantung deal-deal yang dibangun. Wakil Ketum PPP, Hasrul Azwar, yang pada awal Juni 2012 silam tanpa basa-basi menegaskan partainya ogah bergandenganan tangan lagi dengan PKS menghadapi pilgub 2013, kini sudah berubah sikap. "Baru dengan PKS," ujarnya saat ditanya dengan partai mana saja PPP sudah menjajaki koalisi.
Politisi senior asal Sumut itu terang-terangan menyatakan dirinya sudah berubah sikap. Pintu komunikasi dengan PKS dibuka lagi dan berkoalisi seperti halnya terjadi pada pilgub 2008, berpeluang besar terjadi.
"Pintu dibuka lagi," ujar Hazrul Azwar kepada JPNN, Jumat (19/10). Saking seriusnya ingin berkoalisi dengan PKS yang sudah pasti mengajukan Gatot Pujo Nurgoho, partai berlambang kabah itu belum berkomunikasi dengan partai lain.
Baca Juga:
JAKARTA - Namanya politik. Bisa berubah setiap saat, tergantung deal-deal yang dibangun. Wakil Ketum PPP, Hasrul Azwar, yang pada awal Juni 2012
BERITA TERKAIT
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran