PPPK 2019 Minta Gaji Dihitung per 1 Januari 2021, Ada Alasannya
Selasa, 26 Januari 2021 – 11:19 WIB

Hari pertama uji kompetensi PPPK penyuluh pertanian di BBPP Kota Batu, Jawa Timur. Foto: dokumentasi forum THL TBPP for JPNN
"Kami sudah menerima dengan ikhlas masa kerja kami sejak diluluskan pada 2019 tidak dihitung. Namun mbok ya yang SPMT ini tolong dihitung sama dengan tanggal kontrak meski kami terima SPMT lewat 1 Januari," ucapnya.
Apalagi, lanjut Mujid, ini bukan kesalahan PPPK. Mereka sudah mengirim dokumen pemberkasan sejak Desember 2020 tetapi proses penetapan NIP PPPK oleh Badan Kepegawaian Negara (BKN) berjalan lambat. (esy/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
PPPK dari Penyuluh Pertanian berharap gajinya diitung per 1 Januari meski mereka menerima NIP PPPK dan SK lewat Januari.
Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- Besok Tes PPPK Tahap 2 Dimulai, Honorer Belum Bisa Cetak Kartu Ujian
- 5 Berita Terpopuler: Revisi UU ASN Mengubah Sesuatu, Ada Pasal yang Dipersoalkan, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- 5 Berita Terpopuler: Jadwal Tes PPPK Sudah Keluar, 6 Fakta Terungkap, Komitmen Tegas
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Seleksi PPPK Tahap 2 Daerah Ini Bulan Depan, 904 Honorer Memperebutkan 103 Sisa Formasi