Pendaftaran PPPK 2022: Ada 18 Langkah Membuat Akun SSCASN, Pastikan Komputer Aman

jpnn.com, JAKARTA - Badan Kepegawaian Negara (BKN) membuka portal SSCASN per 31 Oktober 2022 siang.
Sebelum mendaftar, para pelamar PPPK 2022 perlu membuat akun dahulu di portal SSCASN (sscasn.bkn.go.id).
Sebelum mendaftar, para pelamar PPPK guru, tenaga kesehatan (nakes), dan teknis harus memastikan perangkat komputer atau ponsel yang digunakan untuk mendaftar memiliki kamera atau telah terhubung ke kamera.
Dalam buku panduan CASN 2022 di laman sscasn.bkn.go.id, disebutkan aplikasi SSCASN membutuhkan akses ke kamera untuk melakukan swafoto pendaftar.
Pelamar PPPK guru yang mengikuti seleksi PPPK 2021 tidak perlu membuat akun SSCASN lagi.
Berikut ini beberapa hal yang perlu diketahui pendaftaran akun SSCASN:
- Pendaftaran akun SSCASN hanya dilakukan bagi pelamar PPPK guru yang belum memiliki akun.
- Pelamar yang telah memiliki akun SSCASN dan terdaftar sebagai peserta seleksi PPPK guru pada 2021 tidak perlu membuat akun lagi (gunakan akun SSCASN pada 2021).
Para pelamar PPPK 2022 harus mengetahui cara membuat akun SSCASN yang terdiri atas 18 langkah. Sebelumnya, pastikan perangkat komputer aman
- 9.051 PPPK 2024 Daerah Ini Resmi Dilantik, Kepala BKN Beri Pesan Penting
- Flip Salurkan Bantuan Rp 100 Juta untuk Guru Mengaji di Pelosok Indonesia
- 5 Berita Terpopuler: Instruksi Terbaru Kepala BKN soal NIP, Ada juga Anggaran Gaji PNS & PPPK, Honorer R2/R3 Bagaimana?
- Ribuan PPPK 2024 Tahap 1 Dilantik Hari Ini, Alhamdulillah
- Pesan Penting Kepala BKN untuk Para CPNS, Filosofi Tata Surya
- Begini Kebiadaban OPM terhadap Guru Honorer dan Nakes di Yahukimo