PPPK 2022: Pemda Fokus ke Teknis Administrasi, Formasi Guru Nihil
Sabtu, 08 Januari 2022 – 23:14 WIB
Menurut Musbihin, kebutuhan guru ASN di Kabupaten Kebumen sebenarnya banyak. Sayangnya antara kebutuhan dan kemampuan fiskal tidak berbanding lurus.
"Kebumen kehabisan anggaran untuk menggaji PPPK jika membuka formasi guru dengan jumlah sesuai kebutuhan yang ada," ucapnya.
Dia memastikan akan tetap berjuang agar tersedia formasi PPPK guru. Selain itu formasi untuk teknis administrasi dari honorer juga diperjuangkan bertambah. (esy/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Ketua Paguyuban GTT PTT Kabupaten Kebumen mengungkapkan formasi PPPK 2022 lebih didominasi tenaga teknis administrasi, sedangkan guru nol
Redaktur : Adil
Reporter : Adil, Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai Cegah Peredaran Rokok Ilegal di Jabar Lewat Langkah Kolaboratif dengan Pemda
- BNPB Imbau Pemerintah Daerah Siap Siaga Hadapi Bencana Hidrometeorologi Basah
- PPPK 2024 Tahap II: Kaltim Siapkan 9.195 Formasi, Ada Syarat Umum & Khusus Bagi Pelamar
- Bea Cukai dan Pemda Bersinergi, Kembangkan Industri Hasil Tembakau di Jawa Timur
- Mendes Yandri Susanto Minta Pemda Petakan Wilayah untuk Memaksimalkan Potensi Desa
- Bea Cukai & Pemda Optimalkan Pemanfaatan DBHCHT untuk Berantas Peredaran Rokok Ilegal