PPPK 2023, Pemkab Kapuas Hulu akan Membuka 1.910 Formasi, Peserta Diminta Mempersiapkan Diri
Kamis, 24 Agustus 2023 – 11:05 WIB

Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Kapuas Hulu Adji Winursito. (ANTARA/Teofilusianto Timotius)
Hal itu dikarenakan banyak peserta seleksi yang tidak memenuhi persyaratan dan dinyatakan tak lolos.
"Tahun lalu yang lolos hanya kurang lebih 400 orang saja, artinya perlu persiapan bagi peserta yang akan mengikuti seleksi penerimaan PPPK tahun ini," pesan Adji. (antara/jpnn)
PPPK 2023, Pemkab Kapuas Hulu membuka 1.910 formasi. Para peserta yang akan mengikuti seleksi penerimaan PPPK diminta mempersiapkan diri.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Seleksi PPPK Tahap 2 Daerah Ini Bulan Depan, 904 Honorer Memperebutkan 103 Sisa Formasi
- Info BKN: Sebegini Formasi PPPK untuk Honorer di Seleksi Tahap 2
- Gelar Aksi Damai, Guru Honorer R2-R3 Minta Pemprov Banten Menyelesaikan Formasi PPPK
- BKN Ungkap Jumlah Pemda yang Mengajukan Formasi Tambahan PPPK 2024, Mengejutkan!
- Pendaftaran PPPK Tahap 2, Honorer Bisa Memanfaatkan Ini!
- Kepala Daerah Minta Jaminan Formasi Tambahan PPPK Tahap 2, MenPAN-RB: Pasti Diterima