PPRN Resmi Gabung Hanura
Senin, 25 Februari 2013 – 01:52 WIB

Ketua Umum PPRN, Amelia Yani (kiri) usai menandatangani nota kesepahaman tanda bergabungnya PPRN dengan Partai Hanura. Tampak pula Ketua Umum Hanura, Wiranto (tengah) dan disaksikan Sekjen Hanura Dossy Prasetyo. Getty Images
"Namun, dengan penuh keteguhan Wiranto tidak menggunakan mandat tersebut untuk mengambil alih kekuasaan karena mempertimbangkan aspirasi dan tuntutan masyarakat dan tidak ingin membenturkan ABRI dan rakyat," katanya.
Hanura yang mendapat angka 10 sebagai peserta Pemilu 2014. Amelia justru menilai angka 10 merupakan angka keramat dan cukup populer di dunia sepak bola.
Sejumlah pemain legendaris memakai angka tersebut, sebut saja diantaranya Diego Maradona, Zinaden Zidan, Pele dan kini diteruskan generasinya oleh Leonel Messi. "Jadi salah kalau 10 itu ga bagus. Bagi saya angka 10 adalah angka yang bagus, dan ini dibuktikan oleh para pemain sepak bola yang legendaris," tandasnya.
Sementara itu, Ketua Umum Partai Hanura Wiranto mengatakan bergabungnya PPRN sebagai peristiwa spesial. "Keluarga besar Partai Hanura akan menerima PPRN dengan penuh keikhlasan dan tangan yang terbuka" ujar Wiranto.
JAKARTA - Partai Peduli Rakyat Nasional (PPRN) yang dipimpin putri dari Jenderal Ahmad Yani, Amelia Yani resmi bergabung dengan Partai Hati Nurani
BERITA TERKAIT
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang