PR KPK: Century, Hambalang dan Wisma Atlet
Selasa, 10 Januari 2012 – 11:33 WIB

PR KPK: Century, Hambalang dan Wisma Atlet
Terkait janji KPK yang tidak akan mempetieskan kasus-kasus yang menjadi sorotan publik, Anis mengungkapkan semua pihak harus memberikan dukungan moral kepada lembaga yang dipimpin Abraham Samad, itu mengambil langkah tersebut.
"Ujian KPK di tahun pertama ini, sejauh mana mereka mampu membuat gebrakan besar," tegasnya.
Ia menilai sejauh ini KPK baru sudah on the track. "Tinggal buktikan, sehingga kepercayaan publik kembali ke KPK," jelasnya. (boy/jpnn)
JAKARTA--Wakil Ketua DPR Anis Matta, menegaskan bahwa menuntaskan kasus-kasus besar bukan masalah sulit bagi Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi