Pra-penjualan LPKR Didorong Produk Rumah Tapak, Nih Faktanya
Kamis, 30 November 2023 – 13:05 WIB

Pra-penjualan LPKR didorong oleh produk rumah tapak. Foto: dok. LPKR
Perusahaan berhasil mempertahankan kinerja mencapai 68,5 persen dari target tahun 2023 meskipun terdapat berbagai faktor risiko makro.
Jadwal peluncuran pun berjalan sesuai rencana dengan beberapa produk perumahan dan komersial baru yang diperkenalkan pada kuartal ketiga.
"Kami sangat gembira dengan rencana peluncuran berbagai produk baru yang akan digelar pada kuartal keempat tahun ini, yang kami yakini akan membantu kami mencapai target pra-penjualan tahun ini," katanya. (esy/jpnn)
Pra-penjualan atau marketing sales LPKR sebesar Rp 3,36 triliun didorong oleh produk rumah tapak
Redaktur : Rah Mahatma Sakti
Reporter : Mesyia Muhammad
BERITA TERKAIT
- Tangerang Jadi Lokasi Terpopuler, LPKR Perluas Penawaran Produk di Park Serpong
- LPKR Berkomitmen Mengejar Pertumbuhan Berkelanjutan, Ada Empat Pilar Utama
- Melalui Riset dan Inovasi, LPKR Siap Hadapi Dinamika Pasar
- LPKR Fokus Kembangkan Tenaga Kerja Unggul Melalui Pelatihan Berkelanjutan
- Dukung Agenda Keberlanjutan, LPKR Gencarkan Program Berbasis Masyarakat
- Ekspansi Bisnis, PHI Group dan Perumnas Teken MoU Kerja Sama Aset