Prabowo Deklarasikan Sandiaga Uno, Pak SBY dan AHY ke Mana?
Jumat, 10 Agustus 2018 – 00:27 WIB

Ketua umum Partai Gerindra Prabowo Subianto menggumumkan cawapres Sandiaga Salahuddin Uno, Jakarta, Jumat (10/8). Foto : Ricardo/JPNN.com
Prabowo tidak memerinci alasan Demokrat tak ikut dalam koalisi dukungannya saat deklarasi itu. Tak terlihat Ketum Partai Demokrat Susllo Bambang Yudhoyono (SBY) dan putranya Agus Harimurti Yudhoyono (AHY). (tan/jpnn)
Nama AHY sempat santer disebut sebagai alternatif cawapres untuk Prabowo Subianto setelah pertemuan dengan SBY tapi kini tergantikan oleh Sandiaga Uno
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Program Prabowo Disebut Bisa Ubah Nasib Rakyat, 8 Juta Lapangan Kerja Bakal Tercipta
- Minta Wartawan Keluar Saat Acara Danantara, Prabowo: Tertutup, Saya Banyak Menegur Direksi
- Presiden Prabowo Dinilai Sukses Membangun Kemandirian Pangan
- Wartawan Diminta Keluar Saat Prabowo Sambutan di Acara Danantara, Ada Apa Ini? Hmm
- Purnawirawan TNI Usul Copot Wapres RI, Legislator: Harus Ditanggapi Serius Prabowo
- Saat Melantik Pengurus Baru Partai Hanura, OSO: Kami Mendukung Prabowo