Prabowo Jaga Persatuan Indonesia dan Jadi Capres Potensial pada Pilpres 2024
Minggu, 23 Juli 2023 – 16:13 WIB

Ilustrasi - Ketua Umum DPP Partai Gerindra Prabowo Subianto. Foto: Ricardo/JPNN.com
Berkaca dari pernyataan Budiman tersebut, Ujang meyakini, Prabowo saat ini sudah bertransformasi menjadi sosok yang besar hati.
Masuknya Prabowo ke dalam Kabinet Indonesia Maju, memang semata-mata keinginan tulusnya untuk menjaga pemerintahan dan Indonesia tetap stabil di masa depan.
“Apa yang dikatakan Budiman benar seperti itu, karena kalau kita lihat di 2019 itu pertarungan yang keras antara Jokowi dan Prabowo,” imbuh Ujang.
“Di situ kebesaran jiwa Prabowo untuk bisa masuk ke pemerintahan lalu menjaga pemerintahan agar tetap stabil agar pemerintahan tetap berjalan seperti saat ini,” pungkas dia. (cuy/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Prabowo Subianto disebut sebagai sosok yang berkomitmen menjaga persatuan Indonesia dan menjadi capres potensial pada Pilpres 2024.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Prabowo Sebut Petani Harus Bisa Punya Rumah dan Mobil
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Cak Imin: Tergesa-Gesa Amat, Sih
- Wujudkan Visi Prabowo, Bupati Lahat Siapkan Generasi Emas Lewat Pengembangan SDM Unggul
- Soal Penjurusan di SMA, Mendikdasmen: Arahan Presiden Agar Dikaji Lebih Dalam
- LG Batal Investasi Baterai EV di RI, Prabowo Yakin Ada Investasi Negara Lain
- Prabowo Segera Cek Dugaan Penggelapan Anggaran MBG