Prabowo ke Presiden Jokowi: Kita Tidak Usah Ragu-ragu, Pak
Sabtu, 28 Agustus 2021 – 15:25 WIB
Menurut Jokowi, kalau kasusnya turun, ekonomi pasti naik. Kalau kasusnya naik, maka ekonomi pasti turun. “Sudah rumusnya itu,” tegasnya.
“Kita mencari ekuilibrium, mencari keseimbangan, itulah sebetulnya yang paling sulit disesuaikan dengan lapangan di Indonesia yang juga tidak mudah karena berpulau-pulau dan untuk distribusi vaksin saja, distribusi obat-obatan saja memerlukan waktu yang tidak sedikit," pungkas Presiden Jokowi. (antara/jpnn)
Prabowo Subianto menilai kepemimpinan dan keputusan-keputusan Presiden Jokowi sudah cocok untuk rakyat Indonesia.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Demi Prabowo, Feri Mengajak Rakyat Kalahkan 20 Calon Kada yang Didukung Mulyono
- Deddy PDIP: Saya Tersinggung, Pak Prabowo Diperlakukan Seperti Itu di Solo
- Besok Pilkada, Ayo Bantu Prabowo Lepas dari Pengaruh Mulyono
- Beredar Surat Instruksi Prabowo untuk Pilih Ridwan Kamil, Ini Penjelasannya
- Prabowo Bertemu MBZ, Targetkan Investasi Dagang Rp 158 Triliun
- Hasto PDIP Nilai Prabowo Sosok Kesatria, Lalu Menyindir Jokowi