Prabowo Kembali Tidak Penuhi Panggilan Panwaslu
Senin, 03 September 2012 – 15:22 WIB

Prabowo Kembali Tidak Penuhi Panggilan Panwaslu
JAKARTA - Panwaslu DKI Jakarta memanggil Ketua Asosiasi Pedagang Pasar Seluruh Indonesia(APPSI), Prabowo Subianto hari ini. Namun, pendiri Partai Gerindra itu tidak memenuhi panggilan tersebut. "Undangannya adalah kepada Ketua Asosiasi Pedagang Pasar. Kita kan ada sembilan ketua. Dalam rapat kita sepakat menugaskan saya sebagai ketua litbang dan Pak Ngadiran sebagai sekjen," kata Setyo kepada wartawan di kantor Panwaslu DKI, Jalan Suryopranoto, Jakarta Pusat, Senin (3/9).
Ini kedua kalinya Prabowo mangkir dari panggilan Panwaslu DKI. Sebelumnya pada pemanggilan Sabtu lalu (1/9), Prabowo juga tidak hadir.
Baca Juga:
Atas pemanggilan Prabowo, Ketua Litbang DPP APPSI, Setyo Edi mendatangi kantor Panwaslu DKI. Setyo datang bersama Ketua DPP Gerindra DKI Jakarta, M.taufik. Menurut Setyo, surat pemanggilan dari Panwaslu DKI ditujukan untuk pengurus APPSI bukan Prabowo.
Baca Juga:
JAKARTA - Panwaslu DKI Jakarta memanggil Ketua Asosiasi Pedagang Pasar Seluruh Indonesia(APPSI), Prabowo Subianto hari ini. Namun, pendiri Partai
BERITA TERKAIT
- Komisi II DPR Apresiasi Pemerintah soal Pengangkatan PPPK 2024, Ini Kabar Gembira
- Megawati Pernah Tolak RUU TNI, Mbak Puan PDIP Bilang Begini
- Ada Aksi Simpatik Dukung Revisi UU TNI di Depan DPR, Ini Tuntutannya
- Puan Sebut 3 Pasal Perubahan Dalam RUU TNI Sudah Dibahas dan Mendapat Masukan dari Masyarakat
- Puan Maharani: TNI Hanya Mengisi 15 Jabatan, Selain Itu Harus Mundur
- Hilangnya Iptu Tomi Marbun Janggal, Mangihut Sinaga Minta Irwasum Turun Tangan