Prabowo Mengalah, PDIP Usung MegaPro

Prabowo Mengalah, PDIP Usung MegaPro
Prabowo Mengalah, PDIP Usung MegaPro
Di tempat sama, putri Megawati yang juga Ketua DPP PDIP Bidang Perempuan, Puan Maharani menambahkan, koalisi PDIP dan Gerindra dalam mengusung MegaPro bukanlah sekedar koalisi elit parpol. "Ini akan di teruskan di level akar rumput. .

Proses pembicaraan PDIP dan Gerindra untuk memuluskan duet Mega-Prabowo cukup panjang dan berliku. Tarik ulur di level elit PDIP juga terjadi. Bahkan Ketua Dewan Pertimbangan DPP PDIP, Taufik Kiemas sudah sempat menutup pintu untuk Prabowo.

Sumber di internal PDIP menyebutkan, sebelum tercapai kesepakatan soal MegaPro, Prabowo sempat ngotot menjadi capres dan menyarankan Megawati mengalah. Sebagai konsesinya, Prabowo akan menggandeng wakil gubernur Jawa Tengah yang juga kader PDIP, Rustriningsing, menjadi cawapres.

Selain itu, Prabowo sempat juga menawarkan ke PDIP agar Puan Maharani mendampinginya di kursi cawapres. Namun tawaran prabowo itu ditolak Puan. Alasannya, PDIP memasang harga mati untuk tetap mengusung Megawati sebagai capres

JAKARTA - Serentetan pembicaraan antara pentolan PDIP dengan Ketua Dewan Pembina Gerindra, Prabowo Subianto akhirnya membuahkan kesepakatan soal

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News