Prabowo Perintahkan Aplikator Beri Bonus Hari Raya untuk Ojol dan Kurir Online
Senin, 10 Maret 2025 – 22:08 WIB

Presiden Prabowo Subianto daat mengumumkan Bonus Hari Raya (BHR) untuk ojek online (ojol) di Istana Merdeka, Jakarta, pada Senin (10/3). Foto: dokumentasi Tim Prabowo Subianto
"Saudara sekalian semoga dengan kebijakan ini para pekerja dan para pengemudi online dapat merasakan libur dan mudik dan Idul Fitri dalam keadaan yang baik,” tuturnya. (mcr4/jpnn)
Presiden Prabowo Subianto mengumumkan Bonus Hari Raya (BHR) untuk ojek online (ojol) baik pengemudi maupun kurir.
Redaktur : M. Rasyid Ridha
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi
BERITA TERKAIT
- Soal Ojol Dapat THR, Menteri Meutya Hafid: Mudah-mudahan
- Soal Kabinet Gemuk, Prabowo: Kalau Isinya Banyak Orang Hebat, Kenapa?
- Danantara Kubur
- Bertemu Sekretaris Dewan Keamanan Federasi Rusia, Prabowo Tanya Kabar Putin
- Versi Pimpinan Komisi VI, Danantara Bakal Dikelola Profesional dan Bisa Diaudit
- Momen Prabowo Ucapkan Terima Kasih ke Puan Saat Peluncuran Danantara