Prabowo Siap Hadapi Masalah HAM
Selasa, 16 Desember 2008 – 17:57 WIB
Baca Juga:
Terkait dengan kondisi itu, Prabowo menganjurkan adanya perubahan mazhab ekonomi Indonesia dari model kapitalisme predator yang telah membawa kemelaratan bagi bangsa ini kearah usaha bersama berdasarkan azas kekeluargaan. Menurut dia, negara-negara maju telah meninggalkan rezim kapitalisme pasar bebas dan mulai melakukan nasionalisasi terhadap korporasi yang telah menguasai hajat hidup orang banyak. Atas dasar motivasi membenahi ketidakbecusan dalam pengelolaan negara ini lah Prabowo merasa perlu mencalonkan diri sebagai capres di 2009.
Sementara itu, Ketua Umum DPP PPP Suryadharma Ali mengatakan, ada satu keyakinan di partainya bahwa siapapun yang nanti jadi presiden pasti punya gagasan-gagasan brilian untuk bangsa ini. "Karenanya PPP merasa perlu menggali bagaimana gagasan-gagasan itu sedini mungkin dan siapa tahu PPP bisa `jatuh cinta` turut mencalonkan kandidat tersebut," ujarnya.
Dia juga kembali menegaskan bahwa Forum PPP Mendengar bukanlah wahana uji kepatutan dan kelayakan capres atau ajang mencari duit dari capres.
JAKARTA - Calon presiden (Capres) dari Partai Gerindra Prabowo Subijanto menyatakan siap menghadapi politisasi masalah hak asasi manusia (HAM) yang
BERITA TERKAIT
- Guru Honorer Supriyani Divonis Bebas, Baju Seragam SD dan Sapu Ijuk Dikembalikan
- Bea Cukai Semarang Serahkan Tersangka dan Barang Bukti Kasus Rokok Ilegal ke Kejaksaan
- Ketua MK Prediksi Ratusan Kandidat Bakal Mengajukan Sengketa Pilkada
- Truk Bawa Pendukung Paslon Bupati Tolikara Terbalik, 5 Orang Tewas, Lainnya Luka-Luka
- Terbukti Korupsi Proyek Kereta Api, 2 Mantan Kepala Balai KA Ini Divonis Penjara Sebegini
- DPM Beri Beasiswa Pelajar Berprestasi Kuliah ke China