Prabowo Subianto Temui Habib Lutfi Yahya, Bicarakan Hal Ini
Rabu, 20 April 2022 – 19:32 WIB
Prabowo Subianto. Foto: Ricardo/JPNN.com
Muzani mengungkapkan Habib Luthfi dan Prabowo sudah berteman sejak lama.
Dia juga menyebutkan silaturahmi harus dilakukan oleh seluruh tokoh bangsa dalam menjaga dan mempererat tali persaudaraan.
"Selain silaturahmi Ramadan, keduanya sama-sama memiliki keinginan untuk menjadikan Indonesia bersatu dan kuat di tengah ancaman ketidakpastian global," kata Muzani.
Dia juga mengungkapkan Habib Luthfi menjamu Prabowo dengan hidangan nasi mandi dan daging kambing khas Timur Tengah untuk buka puasa bersama.
Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto menemui anggota Wantimpres Habib Luthfi bin Yahya, bahas hal ini.
BERITA TERKAIT
- Menteri Merapat ke Rumah Jokowi, Muzani Gerindra: Pak Prabowo Tidak Merasa Terganggu
- Elite PKS Bertemu Petinggi Gerindra, Terlihat Santai Penuh Kehangatan, Dasco: Silaturahmi
- Soal Revisi Aturan TKDN, Gaikindo Sebut Industri Otomotif Berpotensi Ambruk
- Sekolah Rakyat
- Budi Gunawan Anggap Lawatan Prabowo ke Lima Negara Menghasilkan Kerja Sama Strategis
- Ceritakan Persahabatan Puluhan Tahun dengan Prabowo, Raja Yordania: Tak Terlupakan