Prabowo Undang Jokowi Makan Malam, Bicara Kans Masuk Gerindra

Prabowo Undang Jokowi Makan Malam, Bicara Kans Masuk Gerindra
Presiden Prabowo Subianto dan Presiden ke-7 RI Joko Widodo, di kediaman Prabowo, di Kertanegara, Jakarta Selatan, pada Jumat (6/12). Foto: Ryana Aryadita/JPNN.com

Sementara itu, Jokowi menuturkan bahwa dia mampir ke Jakarta untuk bertemu Prabowo karena kangen.

“Bapak Presiden dahulu waktu ke Merauke kan kemudian mampir ke Solo. Ini saya pas ke Jakarta, kayak kunjungan balasan, kangen,” kata Jokowi. (mcr4/jpnn)

Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?

Presiden Prabowo Subianto dan Jokowi makan malam dengan menu ayam goreng di Kertanegara.


Redaktur : Mufthia Ridwan
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News