Prahara Ajakan Kencan Pasangan Sejenis
jpnn.com - Tinggal sembilan tahun di Kanada dan Belanda sebagai diplomatik membuat keluarganya tak begitu tahu kehidupan Sephia, 30.
Makanya, kedua orang tuanya pun menikahkan dia dengan putra temannya sebut Donwori, 33, dengan harapan kembali ke Indonesia.
Sayangnya, usia pernikahan mereka hanya berlangsung sehari. Ada apa?
Umi Hany Akasah - Radar Surabaya
Belum selesai rasa lelah dalam proses acara resepsi anaknya, orang tua Sephia harus merasakan rasa sakit lebih dalam.
Lantaran, menantunya menalak cerai putri bungsunya. Meski demikian, ia tak bisa lagi menolak karena memang kesalahan terbesar adalah pada sang istri.
”Ini sudah sidang mediasi. Kalau anak saya pribadi sih mengaku sudah tobat, tidak mau kembali lagi ke Kanada atau Belanda. Tapi ya itu lho, suami dan besan saya sudah telanjur tidak mau,” kata ibunda Sephia sebut Mira, 65.
Di usianya yang cukup senja, Mira mengaku batinnya terkoyak bukan hanya karena usia pernikahan anaknya yang seumur jagung.
Tinggal sembilan tahun di Kanada dan Belanda sebagai diplomatik membuat keluarganya tak begitu tahu kehidupan Sephia, 30. Makanya, kedua orang tuanya
- Kinerja Transparan, Pemkab Bekasi Raih Predikat Kabupaten Informatif
- Pemda Mengasumsikan 2025 Masih Ada Honorer, Gaji Jangan Lagi 3 Bulan Sekali
- 4 Santri Meninggal Tertimpa Tembok Ambruk di Pesantren Sukabumi
- Polda Sumsel Berikan Makan Siang Gratis kepada Siswa SDN 036 Palembang
- BPTD Jabar Sidak Pul Bus Pariwisata Menjelang Nataru, Antisipasi Kendaraan Bodong
- Bersama Masyarakat, Polres Rohul Deklarasi Kampung Bebas Narkoba di Desa Puo Raya