Praja IPDN Meninggal Digerogoti Kanker
Jumat, 15 Juni 2012 – 09:14 WIB

Praja IPDN Meninggal Digerogoti Kanker
BANDUNG-Nesya Khairunisa, 22, praja Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) asal Jakarta, kontingen Kalimantan Selatan meninggal dunia setelah sebelumnya dirawat di RS Hasan Sadikin Bandung, kemarin (14/6), pukul 13.20 WIB. “Kami segenap civitas IPDN mengucapkan selamat jalan, praja terbaik IPDN dan kepada keluarga agar tabah dalam menghadapi kepergian almarhumah,” ujar Benhard.
Jenazah yang tiba di kampus IPDN Jatinangor, pukul 17.45 WIB itu, disambut ribuan praja sekaligus memberikan penghormatan terakhir. Sebelum dibawa ke masjid Kampus IPDN dari pantauan Radar Sumedang (grup Radar Bandung), almarhumah terlebih dahulu diserah terimakan kepada pihak kelurga oleh IPDN yang diwakili oleh Kepala Biro Administrasi Kemahasiswaan IPDN Bernard Rondonuwu sekaligus menjadi inspektur upacara.
Baca Juga:
Isak tangis dari rekan-rekan almaruhamah dan keluarga yang hadir membuat suasana gedung Gedung Balairung Rudini, menjadi hening. Dalam sambutannya Inspektur upacara menyampaikan bela sungkawa terhadap keluarga korban.
Baca Juga:
BANDUNG-Nesya Khairunisa, 22, praja Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) asal Jakarta, kontingen Kalimantan Selatan meninggal dunia setelah
BERITA TERKAIT
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung