Prajurit Dilibatkan Bangun Jalan, Harus Jelas Aturannya
Kamis, 18 Juli 2013 – 22:21 WIB
JAKARTA – Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN) Armida Salsiah Alisjahbana, menyambut baik usulan pelibatan TNI secara aktif dalam percepatan pembangunan terutama di kawasan perbatasan.
Di antaranya seperti yang akan dilakukan di Papua dan Papua Barat, dimana TNI dilibatkan secara aktif membangun sejumlah ruas jalan.
Baca Juga:
Namun menurut wanita yang juga menjabat Kepala Badan Perencanaan Pembangunan (Bappenas) ini, setiap ide terobosan hendaknya jangan sampai mengenyampingkan masalah administrasi. Karena ketika terganjal masalah tersebut, seringkali sebuah ide justru terkendala pada tataran pelaksanaan.
“Seperti pembangunan jalan di Papua, direncanakan menggunakan mekanisme yang tidak biasa. Yaitu pelibatan TNI dalam membangun jalan. Nah untuk itu kan perlu Peraturan Presiden (Perspres),” katanya di Jakarta, Kamis (18/7).
JAKARTA – Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN) Armida Salsiah Alisjahbana, menyambut baik usulan pelibatan TNI secara aktif dalam
BERITA TERKAIT
- Ini Upaya Propan Raya dan LPJK dalam Perlindungan Gedung dari Kebakaran
- Mendikdasmen Beri Sinyal Ada Regulasi Baru Penempatan Guru PPPK, Hamdalah
- Hari Ini Pendaftaran PPPK 2024 Tahap 2, Honorer Jangan Nekat Bertindak Konyol
- BMKG Ungkap Prakiraan Cuaca Hari Ini, Ada Hujan di Sejumlah Wilayah
- Seorang Nelayan Asal Pandeglang Tewas Tersambar Petir Saat Melaut, Tim SAR Bergerak
- 5 Berita Terpopuler: Pendaftaran PPPK 2024 Tahap 2 Dimulai, Honorer Titipan Mencuat, Ternyata Ada Kejutan yang Muncul