Prajurit Ngaku Perwira, Berhasil Pikat Mahasiswi Kedokteran
Setelah dilakukan pemeriksaan, ternyata Dar merupakan anggota aktif yang sedang dalam masa desersi dan berpangkat Prajurit Kepala (Praka). "Iya dia masih aktif anggota TNI berpangkat Praka yang berdinas di Padang," jelasnya.
Sementara itu, pelaku mengaku tidak mengetahui kalau dirinya dilaporkan ke pihak kepolisian karena menipu.
"Saya tidak tahu apa masalahnya, tahunya tiba-tiba saya ditangkap. Saya sudah menjalin hubungan sudah 2 bulan," akunya.
Karena Praka Dar adalah anggota TNI aktif, maka, pihak Polsek Pasar menyerahkannya ke pihak TNI untuk diproses lebih lanjut.
Terpisah Danrem 042/Gapu, Kolonel Inf Makmur Umar membenarkan bahwa tersangka merupakan anggota TNI Satuan Kompi Bantuan Yonif 133/Wira Sakti Padang.
"Dia sudah disersi sejak 2015 lalu, surat pemecatan sudah dibuat dan tinggal menunggu sidang saja," kata Danrem. (cok/sam/jpnn)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Begini Analisa Reza Indragiri Soal Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan
- Kabagops Polres Solok Selatan Tembak Kasat Reskrim yang Usut Tambang Liar, IPW Bilang Begini
- Kompolnas Sebut Polda Sumbar Harus Ungkap Fakta Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan
- Calon Bupati Biak Numfor Jadi Tersangka Pelecehan Seksual Sesama Jenis
- Kabagops Polres Solok Selatan Langsung Serahkan Diri Seusai Tembak Mati Kasat Reskrim
- Guru PPPK di Karanganyar Makin Nelangsa, Hasil Visum Tidak Bisa Dilihat, Pemerkosa Wara-wiri