Prajurit TNI Penjaga Perbatasan Terima Bingkisan Lebaran
Rabu, 06 Juli 2016 – 06:10 WIB

Komandan Gugus Tempur Laut Komando Armada RI Kawasan Timur (Danguspurlatim) Laksamana Pertama TNI I.N.G Ariawan selaku Dan GT Benteng Ambalat 2016 memberikan bingkisan Lebaran dari Panglima TNI di Pos Kotis Satuan Tugas Marinir (Satgasmar) Ambalat XX Desa Sei Bajau Tanjung Aru Sebatik Timur Kabupaten Nunukan, Selasa (5/7). FOTO: Dispen Koarmatim for JPNN.com
"Bina dan asah terus kemampuan prajurit agar menjadi prajurit yang Religius dan Humanis, Agar selalu berdoa kepada Tuhan YME dalam setiap pelaksanaan tugas,” katanya seperti dilansir dalam siaran pers Kadispen Koarmatim, Letkol Laut (KH) Maman Sulaeman.(fri/jpnn)
Baca Juga:
NUNUKAN - Panglima TNI Jenderal TNI Gatot Nurmantyo memberikan bingkisan Lebaran kepada seluruh prajurit yang bertugas di wilayah perbatasan Ambalat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pastikan Dana Haji Aman, Kepala BPKH: Kami Utamakan Transparansi dan Prinsip Syariah
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun