Prakerja Gandeng ELSA Speak Indonesia Tingkatkan Keterampilan Bahasa Inggris Melalui AI

Untuk mencapai tujuan tersebut, Prakerja dan ELSA Speak Indonesia serta Paradigm menyediakan rangkaian program kerja sama ini terdiri dari Virtual Class, kelas daring untuk peserta; English Group Community, platform peserta untuk berinteraksi satu sama lain menggunakan bahasa Inggris; Weekly Speaking Challenge, kompetisi mingguan berhadiah bagi peserta yang paling aktif belajar menggunakan aplikasi ELSA Speak.
Kemudian IG Live Talkshow, kolaborasi Prakerja dan Indonesia untuk membagikan informasi seputar tips dan trik belajar bahasa Inggris; terakhir Community Motion Challenge, kompetisi presentasi bagi para peserta untuk menyampaikan opini mereka tentang topik yang telah ditentukan terkait pengembangan keterampilan dan karier. (rhs/jpnn)
Siapkan talenta skala global, Prakerja menggandeng ELSA Speak Indonesia untuk tingkatkan keterampilan bahasa Inggris melalui AI.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
- ICS Compute Luncurkan Secure Saver Edge, Solusi CDN Revolusioner
- Telkom Dukung Ekosistem Pendidikan Indonesia Makin Berkualitas Lewat AI Tanya Pijar
- Searce Raih Penghargaan Google Cloud Country Partner of the Year 2025 untuk Asia Tenggara
- Perkuat Infrastruktur Cloud, CARSOME Group Gandeng Google Dorong Inovasi Berbasis Data dan AI
- Pertama di Indonesia, Lintasarta dan NVIDIA Luncurkan Semesta AI
- Confluent Cloud Luncurkan Fitur Baru untuk Apache Flink, Permudah Implementasi AI Real-Time