Prakiraan Cuaca BMKG Untuk Jabodetabek, Waspada Angin Kencang di Wilayah Ini
Sabtu, 28 November 2020 – 11:50 WIB
"Waspada potensi hujan yang dapat disertai kilat atau petir dan angin kencang antara siang hingga malam hari di wilayah Kabupaten Bogor, Kota Bogor, Kota Depok, Kabupaten Bekasi, dan Kota Bekasi," demikian peringatan dari BMKG.
Di wilayah Banten, seperti Kota Tangerang, cuaca pada pagi hari cerah berawan. Sedangkan pada siang hari hujan ringan dan malam hari berawan.(mcr1/jpnn)
BMKG memprediksi cuaca di Jabodetabek hari ini mulai dari cerah berawan hingga hujan ringan disertai angin kencang.
Redaktur & Reporter : Dean Pahrevi
BERITA TERKAIT
- Prakiraan Cuaca di Jakarta pada Jumat Sore, Siapkan Payung, Diperkirakan Akan Turun Hujan
- Jakarta Hari Ini Diprakirakan Diguyur Hujan pada Pagi-Siang
- Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Senin 25 November 2024, Hujan Merata
- Mayoritas Kota Besar Indonesia Diguyur Hujan Disertai Petir Hari Ini
- Sore Hingga Malam Hari Ini Sebagian Jakarta Diperkirakan Diguyur Hujan
- Prediksi Cuaca Jakarta Hari Ini, Suhu Mencapai 35 Derajat Celsius