Prakiraan Cuaca di Jakarta 5 Oktober, Waspada Hujan Disertai Petir Kembali Terjadi
Rabu, 05 Oktober 2022 – 05:52 WIB

BMKG memprediksi cuaca di wilayah Jakarta akan cerah hingga hujan petir pada Rabu, 5 Oktober, hari ini. Ilustrasi. Foto: Ricardo/JPNN.com
Adapun, secara nasional BMKG memprediksi mayoritas kota besar di Indonesia pada hari ini mengalami cuaca cerah hingga bakal diguyur hujan petir
Sejumlah kota diperkirakan akan hujan petir seperti Surabaya, Mataram, Pangkal Pinang, dan Palembang. (mcr4/jpnn)
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprediksi cuaca di wilayah Jakarta akan cerah berawan hingga hujan petir pada Rabu, 5 Oktober.
Redaktur : Sutresno Wahyudi
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi
BERITA TERKAIT
- Prakiraan Cuaca BMKG, Sebagian Kota Besar Diguyur Hujan Ringan Hari Ini
- BMKG Imbau Waspadai Potensi Banjir Lahar Gunung Lewotobi Laki-Laki
- Bakamla Menggagalkan Penyelundupan Benih Lobster di Perairan Kepulauan Seribu
- Waspada, BMKG Ungkap Wilayah Indonesia yang Berpotensi Diguyur Hujan Hari Ini
- Hujan Lebat & Cuaca Ekstrem Bakal Melanda Sumsel Selama 5 Hari
- BMKG Imbau Warga Jawa Tengah Tetap Tenang Seusai Diguncang Gempa 2 Kali