Prakongres KPSI Pilih Nominator KP-KBP
Siapkan KLB PSSI pada 9 Maret di Surabaya
Senin, 23 Januari 2012 – 05:05 WIB
JAKARTA - Pra kongres Komite Penyelamat Sepakbola Indonesia (KPSI) "di salah satu hotel di Jakarta yang berakhir tengah malam kemarin di Jakarta menghasilkan beberapa keputusan penting. Diantaranya adalah menetapkan kandidat Komite Pemilihan (KP) dan Komite Banding Pemilihan (KBP). Seperti Exco menentukan tempat dan tanggal kongres secara tertulis selambat-lambatnya delapan pekan sebelumnya dan pemanggilan resmi secara rertulis selambat-lambatnya empat pecan sebelum tanggal kongres.
Mereka yang terpilih menjadi nominator anggota KP adalah Dhiman Abror, Muhdar, Jimmy Napitupulu, Didik Darmadi, La Siya, Idris, Tubagus Kun Adi, Dwi Irianto , dan Kadir Halid. Sedangkan untuk Komite Banding Pemilihan adalah Ahmad Riyadh, M. Amin, Rully Nere, Johar Lin Eng, Hendri Zainuddin, Purwanto, dan Umuh Muhtar.
Nama-nama inilah yang nantinya akan langsung bertanggungjawab menggelar Kongres Luar Biasa (KLB) jika PSSI melanggar urut-urutan yang harus dijalani dalam menggelar kongres ( KLB). KPSI juga membuat rencana akan menggelar KLB pada 9 Maret di Surabaya jika PSSI benar-benar tidak bisa menjalankan proses pelaksanaan kongres (18 Maret) dengan benar.
Baca Juga:
JAKARTA - Pra kongres Komite Penyelamat Sepakbola Indonesia (KPSI) "di salah satu hotel di Jakarta yang berakhir tengah malam kemarin di Jakarta
BERITA TERKAIT
- Debut Apik Bidadari Cantik dari Bulgaria, Langsung Bikin Gresik Kalah di Kandang
- Proliga 2025: Thuy Cedera, Gresik Petrokimia Kalah dari Jakarta Livin
- Asyik, Laga Pelita Jaya vs Dewa United Disiarkan Gratis di Youtube
- Nova Arianto Cukup Puas Komposisi Skuad Timnas U-17 Indonesia, tetapi Punya Catatan
- Prawira Bandung Siap Bikin Kejutan di IBL 2025
- Menuju Piala Asia 2025, Timnas U-17 Indonesia Gelar TC Perdana di Stadion Sidolig Bandung