Pram: Masih Banyak orang Baik di DPR
Senin, 11 Juni 2012 – 11:21 WIB
JAKARTA - Diam-diam politisi Senayan juga memerhatikan hasil survei Soegeng Sarjadi Syndicate (SSS) yang menyatakan DPR adalah lembaga terkorup di negeri ini. Wakil Ketua DPR Fraksi PDI Perjuangan, Pramono Anung menjelaskan bahwa hasil survei itu harus menjadi evaluasi lembaga DPR apalagi sudah menjadi sorotan publik. "Makanya, anggota dan pimpinan harus mengevaluasi. Sepeluh hingga sebelas bulan terakhir selalu diberitakan. Lembaga lain tidak sama dengan lembaga ini, karena pemberitaan yang terus menerus," tambah Pramono.
"Korupsi itu selalu dikaitkan dengan DPR, seperti kasus Hambalang, Wisma Atlet, pendidikan. Padahal lembaganya tidak korup, hanya oknum-oknum saja. Ini sangat disayangkan, lembaga ini bukan korup," kata Pramono kepada wartawan, Senin (11/6), di Gedung DPR, Senayan, Jakarta.
Baca Juga:
Dia menegaskan, stigma seperti ini akan membuat membuat orang yang memiliki niat baik jadi takut masuk DPR.
Baca Juga:
JAKARTA - Diam-diam politisi Senayan juga memerhatikan hasil survei Soegeng Sarjadi Syndicate (SSS) yang menyatakan DPR adalah lembaga terkorup di
BERITA TERKAIT
- Kepala Disnakertrans Sumsel Resmi Ditetapkan Sebagai Tersangka Kasus Izin K3
- Virus HMPV Ditemukan di Indonesia, Pimpinan MPR: Tetap Waspada
- Pemkot Bandung Larang Aktivitas Cari Koin di Taman, Ini Alasannya
- Prabowo Masuk Daftar 10 Pemimpin Dunia Berpengaruh, Ketum Garuda Asta Cita Merespons
- Legislator NasDem Dukung Program Prabowo, Tetapi Kritik Keras Rencana Raja Juli
- Tangani Kasus Aneurisma Arteri Koroner, RS Siloam Kebon Jeruk Lakukan Prosedur IVL Koroner Pertama