Pramono Anung: Tidak Ada Lagi KIH dan KMP
Sabtu, 15 November 2014 – 21:09 WIB

Pramono Anung. FOTO: dok/jpnn
JAKARTA - Perseteruan antara Koalisi Indonesia Hebat (KIH) dan Koalisi Merah Putih (KMP) telah berakhir usai kedua kubu bertemu di kediaman Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN) Hatta Rajasa.
"Pasal-pasal tidak akan ada perubahan. Tidak ada lagi DPR tandingan dan tidak ada lagi KMP dan KIH, yang ada DPR RI," ujar juru runding KIH Pramono Anung usai menggelar pertemuan di kediaman Hatta Rajasa, Kompleks Golf Mansion, Jalan Fatmawati, Jakarta Selatan, Sabtu (15/11).
Baca Juga:
Penandatanganan kesepakatan itu, lanjut Pram, akan diselesaikan di DPR lusa (Senin, 17/11).
Baca Juga:
JAKARTA - Perseteruan antara Koalisi Indonesia Hebat (KIH) dan Koalisi Merah Putih (KMP) telah berakhir usai kedua kubu bertemu di kediaman Ketua
BERITA TERKAIT
- Soal Ojol Dapat THR, Menteri Meutya Hafid: Mudah-mudahan
- Bertemu Perwakilan FOReTIKA, Raja Juli Bicara Kerja Sama Sektor Kehutanan dengan Kampus
- Prabowo Perintahkan Aplikator Beri Bonus Hari Raya untuk Ojol dan Kurir Online
- Asabri Untuk Indonesia, Hadir di Seluruh Penjuru Negeri Melalui 33 Kantor Cabang
- Polda Jateng Pastikan MinyaKita di Kudus Sesuai Standar, Beda dengan Temuan Kementan
- Kemendes Dorong Ketahanan Pangan dan Wisata Desa di Pandeglang