Pramugari Cathay dan Sopir Truk
Sabtu, 31 Maret 2018 – 14:01 WIB
Misalnya seperti yang dilakukan sopir truk ini. Sampai-sampai dia harus menuliskan petisi. Atau puisi esai. Di bagian belakang bak truknya.
Bunyinya: Aku kudu kerja keras. Soalnya pensil alis dan bedakmu tidak ditanggung BPJS.
Lalu disertakan foto wajah istrinya. Yang menor. Lihat sendiri foto yang menyertai tulisan ini.
Saya tertawa ngakak melihat truk itu mampir mengangkut barang saya. Beberapa hari lalu. Masih terus membuat saya tersenyum-senyum sendiri sampai malam.
Sampai saya tiba-tiba sedih: Ayu, dari Jogja, yang saya idolakan itu tersisih dari Indonesian Idol.(***)
Aku kudu kerja keras. Soalnya pensil alis dan bedakmu tidak ditanggung BPJS. Begitulah tulisan di bagian belakang bak truk.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT