Pramuka Jadi Ekstrakurikuler Wajib
Selasa, 20 November 2012 – 15:50 WIB

Pramuka Jadi Ekstrakurikuler Wajib
JAKARTA - Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan tengah menggodok kegiatan kepramukaan untuk dijadikan ekstrakurikuler wajib di sekolah, terutama pada jenjang sekolah dasar dan sekolah menengah pertama. "Jadi kompisisi proses pembelajaran di sekolah itu ada kulikuler dan ada ekstrakulikuler, melekat jadi satu kesatuan. Pramuka akan kita dorong menjadi ekstrakulikuler yang wajib, bukan mata pelajaran," kata Nuh di kantornya, Selasa (20/11).
Pramuka juga akan didorong wajib pada jenjang pendidikan menengah, sedangkan pada jenjang pendidikan tinggi sebagai kegiatan pilihan.
Baca Juga:
Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, Mohammad Nuh, menyebutkan saat ini pihaknya sedang menyiapkan bahan uji publiknya. Dimana pramuka tidak masuk dalam mata pelajaran, tapi sebagai ekstrakurikuler.
Baca Juga:
JAKARTA - Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan tengah menggodok kegiatan kepramukaan untuk dijadikan ekstrakurikuler wajib di sekolah, terutama pada
BERITA TERKAIT
- Waka MPR Dorong Pemda Proaktif Sosialisasikan Persyaratan SPMB 2025 Secara Masif
- Algonova Bantu Asah Keterampilan Anak-anak Sejak Dini
- LLDIKTI IV Percepat Kenaikan Puluhan Jabatan Dosen Universitas Kristen Maranatha
- Gelar Acara M3, Ganesha Operation Berbagi Strategi Jitu Masuk PTN Terbaik
- Muhammadiyah Jakarta Minta Izin kepada Pramono Terkait Pembangunan Universitas
- Waka MPR Ibas Berharap Sekolah Rakyat Dibangun di Pacitan, Minta Bupati Siapkan Lahan